Menuju Kotabaru, Para Jamaah Gunakan Dua Buah Bus

Kodok News -  Setelah menjalani berbagai prosesi di Asrama Haji Banjarbaru, para jamaah haji Kabupaten Kotabaru akan menggunakan dua buah ...

Kodok News - Setelah menjalani berbagai prosesi di Asrama Haji Banjarbaru, para jamaah haji Kabupaten Kotabaru akan menggunakan dua buah bus yang disediakan oleh Panitia Penyelenggara Haji Daerah ( PPHD ) untuk kembali ke Kabupaten Kotabaru Minggu (17/9/2017) malam.

Dari 189 jamaah haji kotabaru ada sebanyak 52 orang Jamaah yang ikut dalam rombongan kepulangan menuju Kotabaru.

Sebelumnya, panitia menyediakan empat buah bus karena diperkirakan ada 90 jamaah yang akan ikut, tapi sesampainya di Asrama Haji Banjarbaru dan kembali dilakukan pendataan ternyata cuma 52 jamaah saja yang ikut, sehingga panitia cuma menyediakan dua buah bus saja.

Diungkapkan Joni Anwar selaku ketua PPHD, dalam perjalanannya mereka akan mendapat pengawalan langsung dari Satlantas Kotabaru, Dinas Kesehatan dan Satpol PP.

"Nantinya para jamaah akan beristirahat di masjid sekapuk dan juga masjid pagatan sebelum kembali melanjutkan perjalanan menuju Kabupaten Kotabaru". Terangnya.

Menurut jadwal, para jamaah haji ini akan tiba di Masjid Khusnul Khotimah Kotabaru pada pukul 09.00 Wita.

Dimana kedatangan mereka sudah ditunggu oleh sanak keluarga dan juga para sahabat yang sudah memadati halaman masjid. ( brn/kodoknews )

COMMENTS

BLOGGER
Nama

ADVENTURIAL,218,BERITA PHOTO,26,BUDAYA DAN LINGKUNGAN,286,GALERI VIDEO,57,kecamatam,1,KECAMATAN,205,PEMERINTAHAN,991,
ltr
item
Kodoknews.com: Menuju Kotabaru, Para Jamaah Gunakan Dua Buah Bus
Menuju Kotabaru, Para Jamaah Gunakan Dua Buah Bus
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjIoQQcPD997CYgfoWhbfbUNHlRsvNcMp4_sPYpUfaoTc2vKCVU9yJ8P1b7z1NcwEla0Sk3HaXAFlYPbxD_UuE6ESaY06XpKVe1TIzhlHtY-ES572v0xiGbGZnwAPEOKUwp85NmIAqkMWNX/s320/IMG20170917194406.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjIoQQcPD997CYgfoWhbfbUNHlRsvNcMp4_sPYpUfaoTc2vKCVU9yJ8P1b7z1NcwEla0Sk3HaXAFlYPbxD_UuE6ESaY06XpKVe1TIzhlHtY-ES572v0xiGbGZnwAPEOKUwp85NmIAqkMWNX/s72-c/IMG20170917194406.jpg
Kodoknews.com
https://www.kodoknews.com/2017/09/menuju-kotabaru-para-jamaah-gunakan-dua.html
https://www.kodoknews.com/
https://www.kodoknews.com/
https://www.kodoknews.com/2017/09/menuju-kotabaru-para-jamaah-gunakan-dua.html
true
1881365274620065714
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Selengkapnya Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy