Pemkab Kotabaru Kunjungi Pulau Kapak

Kodok News -  Diawal tahun 2018 Pemerintah Kabupaten Kotabaru mengunjungi salah satu pulau yang berada di ujung kecamatan Pulau Laut Timur...

Kodok News - Diawal tahun 2018 Pemerintah Kabupaten Kotabaru mengunjungi salah satu pulau yang berada di ujung kecamatan Pulau Laut Timur yaitu Pulau Kapak, guna meninjau perkembangan perekonomian masyarakat yang berada di daerah pesisir ini.Selasa

Dikatakan Bupati Kotabaru H. Sayed Jafar bahwa kunjungan ini merupakan yang kedua kalinya, dimana dalam kesempatan ini kami juga memberikan bantuan berupa sembako kepada warga yang kurang mampu.

Melihat situasi Pulau Kapak yang daerahnya pesisir, Sayed Jafar berencana akan mengembangkan ekowisatanya, apalagi Pulau Kapak mempunyai pesisir yang lumayan luas dengan ribuan pohon kelapanya.

Camat Pulau Laut Timur Hj. Erawati menjelaskan bahwa Pulau Kapak  mempunyai luas wilayah sekitar 5 kilometer persegi dan jumlah penduduknya sekitar 25 kepala keluarga yang mayoritasnya sebagai nelayan dan juga sebagai petani kelapa.

"Sangat bagus sekali kalau dijadikan tempat wisata apalagi penduduknya tidak padat dan bagi pengunjung dapat menikmati buah kelapa muda," jelas Erawati.

Semantara itu salah satu tokoh masyarakat Pulau Kapak Ismail menyambut baik dengan rencana Bupati Kotabaru yang akan menjadikan pulau ini sebagai tempat wisata.

"Kami sangat mendukung sekali karena dengan dijadikannya tempat wisata akan menambah perekonomian masyarakat disini," ungkapnya

Apalagi lanjutnya, daerah Pulau Kapak ini merupakan daerah pesisir yang memiliki pemandangan lautnya sangat baik, dimana terdapat juga pulau-pulau kecil  serta ditambah dengan sport yang nagus untuk para wisatawan yang gemar memancing.

"Untuk jarak tempuh dari Kotabaru paling lama satu jam tiga puluh menit dengan menggunakan transportasi laut," terangnya

Ismail berharap Bupati Kotabaru dapat secepat mungkin menjadikan Pulau Kapak ini menjadi tempat wisata, Tutupnya. ( brn/kodoknews )

COMMENTS

BLOGGER
Nama

ADVENTURIAL,218,BERITA PHOTO,26,BUDAYA DAN LINGKUNGAN,286,GALERI VIDEO,57,kecamatam,1,KECAMATAN,205,PEMERINTAHAN,991,
ltr
item
Kodoknews.com: Pemkab Kotabaru Kunjungi Pulau Kapak
Pemkab Kotabaru Kunjungi Pulau Kapak
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgXslpx3r5NYnXCvkWWJ4H2rxgYtuSBv9l2foJNdMfePlWBmjc5H5qqlKXn2GWXVZafYW-kyz5e8DdjZa0LhLy-o8vPjwmqYeI5s38mgFLV2Cq1_sHKCY9Kk9rL7IFR1H2Hi2a5cXpAZSmv/s400/IMG-20180102-WA0000.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEgXslpx3r5NYnXCvkWWJ4H2rxgYtuSBv9l2foJNdMfePlWBmjc5H5qqlKXn2GWXVZafYW-kyz5e8DdjZa0LhLy-o8vPjwmqYeI5s38mgFLV2Cq1_sHKCY9Kk9rL7IFR1H2Hi2a5cXpAZSmv/s72-c/IMG-20180102-WA0000.jpg
Kodoknews.com
https://www.kodoknews.com/2018/01/pemkab-kotabaru-kunjungi-pulau-kapak.html
https://www.kodoknews.com/
https://www.kodoknews.com/
https://www.kodoknews.com/2018/01/pemkab-kotabaru-kunjungi-pulau-kapak.html
true
1881365274620065714
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Selengkapnya Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy