"Ikan Todak Kembar" tampil di BSF 2019

Kodok News -  Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Kabupaten Kotabaru menampilkan produk unggulan khususnya kain sasirangan dengan...

Kodok News - Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Kabupaten Kotabaru menampilkan produk unggulan khususnya kain sasirangan dengan ciri khas motif "Ikan Todak Kembar" pada Banjarmasin Sasirangan Festival (BSF) 2019 yang dipusatkan sekitar Menara Pandang Banjarmasin, Kamis (7/3).

Ketua Dekranasda Kabupaten Kotabaru Hj Fatma Idiana Sayed Jafar yang didampingi Wakil Ketua harian Dekranasda Kotabaru Hj Yulianti Zairina Said Akhmad menyambut baik dengan diadakannya BSF ini.

Karena, katanya dengan mengikuti kegiatan BSF kita bisa menunjukkan bahwa Kabupaten Kotabaru juga memiliki produk unggulan khususnya dari kain sasirangan.

"Sasirangan Kotabaru memiliki ciri khas yaitu motif ikan todak kembar yang juga merupakan ikon dari Kabupaten Kotabaru,"ungkapnya.

Dijelaskan Fatma untuk saat ini kain sasirangan di Kabupaten Kotabaru mulai mendapat tempat dihati para ASN, anak sekolah, aparat desa hingga masyarakat umum.

"Ini membuktikan bahwa produksi sasirangan asli dari Kabupaten Kotabaru bisa bersaing dengan produk lain baik warna, motif dan kwalitasnya," ungkapnya.

Fatma berharap melalui stand Dekranasda Kotabaru di acara BSF 2019 jenis kain sasirangan bisa semakin dikenal oleh masyarakat dari luar Kotabaru baik wilayah Banjarmasin dan Kalsel pada umumnya.

Selain kain sasirangan, stand Dekranasda Kotabaru juga menampilkan aneka produk khas daerah Kotabaru seperti aneka produk makanan ringan dan juga memamerkan berbagai jenis olahan seperti amplang, kerupuk ikan, olahan tempe, abon ikan laut, serta olahan mandai. (hms/brn/kodoknews)

COMMENTS

BLOGGER
Nama

ADVENTURIAL,218,BERITA PHOTO,26,BUDAYA DAN LINGKUNGAN,286,GALERI VIDEO,57,kecamatam,1,KECAMATAN,205,PEMERINTAHAN,991,
ltr
item
Kodoknews.com: "Ikan Todak Kembar" tampil di BSF 2019
"Ikan Todak Kembar" tampil di BSF 2019
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg6n15HHb4a1lJSh4T6Xr77DrlQs_XyMruhpYkcYGDng_jbBQwZLTBIuWNavioMuIs4Jcvau7wB_VOMrjIvzCAJQqF9INNt5L2UYLHWUJNTczMiC3xiu_4D3zm-B7PHmHnSTNBQLdSyJaQ0/s400/IMG-20190307-WA0000.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg6n15HHb4a1lJSh4T6Xr77DrlQs_XyMruhpYkcYGDng_jbBQwZLTBIuWNavioMuIs4Jcvau7wB_VOMrjIvzCAJQqF9INNt5L2UYLHWUJNTczMiC3xiu_4D3zm-B7PHmHnSTNBQLdSyJaQ0/s72-c/IMG-20190307-WA0000.jpg
Kodoknews.com
https://www.kodoknews.com/2019/03/ikan-todak-kembar-tampil-di-bsf-2019.html
https://www.kodoknews.com/
https://www.kodoknews.com/
https://www.kodoknews.com/2019/03/ikan-todak-kembar-tampil-di-bsf-2019.html
true
1881365274620065714
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Selengkapnya Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy