Fatma Hadiri Sosialisasi dan Harmonisasi PAUD Se Indonesia

Kodok News -  Bunda Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) Kabupaten Kotabaru Hj Fatma Idiana Sayed Jafar didampingi Kepala Dinas Pendidikan Kot...

Kodok News - Bunda Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) Kabupaten Kotabaru Hj Fatma Idiana Sayed Jafar didampingi Kepala Dinas Pendidikan Kotabaru menghadiri acara sosialisasi dan harmonisasi Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) Tahun 2019 se Indonesia yang dilaksanakan di Ballroom Hotel Sultan Jakarta pada hari Selasa, (2/4).

Dikatakan Fatma usai acara, Sosialisasi ini sangat penting guna meningkatkan pemahaman Bunda PAUD terkait kerangka kebijakan global dan nasional di bidang PAUD, serta meningkatkan pemahaman peran Bunda PAUD sebagai penggerak utama dalam pembinaan layanan PAUD di daerahnya masing-masing khususnya di Kabupaten Kotabaru.

“Kita harus memberikan dan Menanamkan nilai-nilai luhur dan karakter kepada anak-anak dimulai sejak usia dini. Dan keluarga memiliki peran besar dalam membangun manusia yang berkarakter, berahlak mulia dan berbudi pekerti luhur dengan rasa nasionalisme dan kebangsaan yang tinggi,“ katanya.

Ditambahkan Fatma, pada acara ini ada beberapa isu strategis dibahas diantaranya isu stunting, dan program kedepan bagi kemajuan PAUD.

“Kita harus samakan persepsi antara peran Bunda Paud Provinsi dan Bunda Paud Kabupaten dalam pemantapan peran bunda PAUD, “Tutupnya.

Sementara Direktur Jenderal Pendidikan Anak Usia Dini dan Pendidikan Masyarakat Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) RI, Harris Iskandar saat membuka sosialisasi ini mengatakan, peran strategis Bunda PAUD antara lain mendorong partisipasi dan peran serta masyarakat dalam mendukung pembinaan penyelenggaraan dan pengembangan layanan PAUD berkualitas.

Hadir pada kesempatan tersebut Hj. Mufidah Jusuf Kalla, Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI Muhadjir Effendy, Bunda PAUD se- Indonesia dan undangan. ( hms/brn/kodoknews )

COMMENTS

BLOGGER
Nama

ADVENTURIAL,218,BERITA PHOTO,26,BUDAYA DAN LINGKUNGAN,286,GALERI VIDEO,57,kecamatam,1,KECAMATAN,205,PEMERINTAHAN,991,
ltr
item
Kodoknews.com: Fatma Hadiri Sosialisasi dan Harmonisasi PAUD Se Indonesia
Fatma Hadiri Sosialisasi dan Harmonisasi PAUD Se Indonesia
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiAu9Eh2iUb4jE3iKjYgNL6xQycrpOHNIOLuh20fqG7XF7PteU3E9qu0jEji5SL4RDVDbTti_i1NBaEltZErexBjkmBEIlFP-Iq9jbvaD2J4Sxv_gQeX5PDZ3OEpLYsBrbhmFYQOYBz0a55/s400/IMG-20190403-WA0000.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiAu9Eh2iUb4jE3iKjYgNL6xQycrpOHNIOLuh20fqG7XF7PteU3E9qu0jEji5SL4RDVDbTti_i1NBaEltZErexBjkmBEIlFP-Iq9jbvaD2J4Sxv_gQeX5PDZ3OEpLYsBrbhmFYQOYBz0a55/s72-c/IMG-20190403-WA0000.jpg
Kodoknews.com
https://www.kodoknews.com/2019/04/fatma-hadiri-sosialisasi-dan.html
https://www.kodoknews.com/
https://www.kodoknews.com/
https://www.kodoknews.com/2019/04/fatma-hadiri-sosialisasi-dan.html
true
1881365274620065714
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Selengkapnya Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy