Desa Bangkalaan Gelar Pesta Adat Balian Tandik Goa Temuluang

Kodok News - Desa Bangkalaan Dayak Kecamatan Kelumpang Hulu Kabupaten Kotabaru Kalimantan Selatan menggelar acara pesta adat balian tandik ...


Kodok News - Desa Bangkalaan Dayak Kecamatan Kelumpang Hulu Kabupaten Kotabaru Kalimantan Selatan menggelar acara pesta adat balian tandik pemujaan Goa Temuluang, Minggu (5/01/2020).

Muhammad Jayadi salah seorang Balian Adat desa Bangkalaan mengungkapkan acara ritual adat ini merupakan ucapan rasa syukur masyarakat karena telah diberikan rezeki melimpah  di Goa Temuluang.

Dijelaskannya, acara ritual adat balian tandik pemujaan goa temuluang ini merupakan Tahun ke 3, yang mana pelaksanaannya selama 6 hari dari tanggal 1 - 6 Januari.

“Setiap tahun hari pelaksanaannya berbeda-beda, Tahun pertama dilaksanakan 2 hari, tahun ke 2 dilaksanakan 4 hari tahun ke 3 dilaksanakan 6 hari dan akan kembali lagi ke tahun pertama,”tuturnya.

Sementara itu, Bupati Kotabaru H Sayed Jafar yang hadir pada acara ini sangat mengapresiasi pesta adat dayak yang di gelar oleh masyarakat Desa Bangkalaan.

“Nantinya pemerintah akan mengemas Ritual Adat ini bersama Dinas Pariwisata  supaya lebih meriah lagi dan dapat dikenal di Kalimantan khususnya dan Indonesia pada umumnya serta bisa menjadi salah satu Destinasi wisata yang ada di Kabupaten Kotabaru,"katanya.


Ditambahkan Bupati,untuk infrastruktur jalan akan diperbaiki, agar dapat memudahkan akses dan mengangkat perekonomian masyarakat" tutupnya.

Pada kesempatan ini juga bupati kotabaru memberikan bantuan berupa kartu BPJS Kesehatan kepada masyarakat yang membutuhkan di desa Bangkalaan, serta Pojok Suami Program PAK Bamega.

Tampak hadir juga, Kepala SKPD Lingkup pemerintah Kotabaru,  Ketua PKK Kotabaru, Camat Kelumpang Hulu, Forkopimca, serta ratusan Masyarakat yang ingin menyaksikan jalannya Acara Ritual Adat ini. (Awienk/kodoknews)

COMMENTS

BLOGGER
Nama

ADVENTURIAL,218,BERITA PHOTO,26,BUDAYA DAN LINGKUNGAN,286,GALERI VIDEO,57,kecamatam,1,KECAMATAN,205,PEMERINTAHAN,991,
ltr
item
Kodoknews.com: Desa Bangkalaan Gelar Pesta Adat Balian Tandik Goa Temuluang
Desa Bangkalaan Gelar Pesta Adat Balian Tandik Goa Temuluang
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg1c0mSAlQ31dghAba4x6n14qD3-vmoB3THqNIAPuDqhMvz8eF4_xIrhJRuAcAz-P2YKjTH7HC4AW2PLeCCbYesJ22mA4nY-GzZNkIJk6X0tkn4ew9S88lSsurmXSvucgxP20mIivBDjPN1/s400/WhatsApp+Image+2020-01-06+at+9.54.08+AM.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg1c0mSAlQ31dghAba4x6n14qD3-vmoB3THqNIAPuDqhMvz8eF4_xIrhJRuAcAz-P2YKjTH7HC4AW2PLeCCbYesJ22mA4nY-GzZNkIJk6X0tkn4ew9S88lSsurmXSvucgxP20mIivBDjPN1/s72-c/WhatsApp+Image+2020-01-06+at+9.54.08+AM.jpeg
Kodoknews.com
https://www.kodoknews.com/2020/01/desa-bangkalaan-gelar-pesta-adat-balian.html
https://www.kodoknews.com/
https://www.kodoknews.com/
https://www.kodoknews.com/2020/01/desa-bangkalaan-gelar-pesta-adat-balian.html
true
1881365274620065714
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Selengkapnya Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy