Bupati Kotabaru Tinjau Rencana Pembangunan Jalan Program Karya Bakti

Kodok News -  Melalui program karya bakti, Pemerintah Daerah Kabupaten Kotabaru yang bersinergi dengan Kodim 1004 Kotabaru meninjau rencan...

Kodok News - Melalui program karya bakti, Pemerintah Daerah Kabupaten Kotabaru yang bersinergi dengan Kodim 1004 Kotabaru meninjau rencana pembuatan akses jalan Desa Rampa Manunggul Kecamatan Sampanahan, Senin (17/2/2020).

Ditemui disela-sela peninjauan, Bupati Kotabaru H Sayed Jafar menjelaskan program Karya Bakti ini diperuntukkan untuk kepentingan masyarakat Desa Rampa Manunggul, karena lanjutnya, akses menuju daratan sangat jauh.

"Kita tahu Desa Rampa Manunggul sangat jauh aksesnya dari daratan, maka dari itu kita carikan jalan pintas supaya nantinya mereka bisa menikmati juga aliran listrik. Insha allah dalam tiga bulan sudah selesai pengerjaannya,"tutur Sayed Jafar.


Diungkapkan Sayed Jafar, program ini akan dilaksanakan pada bulan depan dengan panjang jalan yang akan dibangun kurang lebih 5 km.

"Jalan ini nantinya dapat menghubungkan akses dari desa menuju ibu kota kecamatan, dan nantinya kalau bisa kita pindahkan sebagian penduduknya,"tutupnya.

Kasdim 1004 Kotabaru Samsul Kusairi menjelaskan, Karya Bakti ini merupakan program angkatan darat untuk membantu Pemerintah Daerah dalam rangka pembangunan terutama daerah terpencil agar wilayahnya dapat berkembang, baik ekonomi serta penduduknya juga bisa lebih maju.

"Karya bakti ini murni dari pemerintah daerah dan mendapatkan dukungan dari komando atas TNI Angkatan Darat dan dilaksanakan 2 tahun sekali, bergantian dengan program TMMD,"jelasnya. (brn/kodoknews)

COMMENTS

BLOGGER
Nama

ADVENTURIAL,218,BERITA PHOTO,26,BUDAYA DAN LINGKUNGAN,286,GALERI VIDEO,57,kecamatam,1,KECAMATAN,205,PEMERINTAHAN,991,
ltr
item
Kodoknews.com: Bupati Kotabaru Tinjau Rencana Pembangunan Jalan Program Karya Bakti
Bupati Kotabaru Tinjau Rencana Pembangunan Jalan Program Karya Bakti
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi5-2d4UQKCVuaYGU88UpFbPw9Fx5l3-o6CmwhxTAPN5YbXEXPb-3iYr-p5eYz7c5dNqIMSWo6Z84z-8LdR3XfxIqsxSZrxAlq3KXtvlHAqVRuAOStq4jqkrH5aiE_grdL4MEMKmAiRPHuY/s400/IMG-20200217-WA0024.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi5-2d4UQKCVuaYGU88UpFbPw9Fx5l3-o6CmwhxTAPN5YbXEXPb-3iYr-p5eYz7c5dNqIMSWo6Z84z-8LdR3XfxIqsxSZrxAlq3KXtvlHAqVRuAOStq4jqkrH5aiE_grdL4MEMKmAiRPHuY/s72-c/IMG-20200217-WA0024.jpg
Kodoknews.com
https://www.kodoknews.com/2020/02/bupati-kotabaru-tinjau-rencana.html
https://www.kodoknews.com/
https://www.kodoknews.com/
https://www.kodoknews.com/2020/02/bupati-kotabaru-tinjau-rencana.html
true
1881365274620065714
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Selengkapnya Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy