13 Kabupaten Kota Kalsel Unjuk Kebolehan Pada Bapor Kemenag di Kotabaru

Kodoknews, Kotabaru -  Badan Pembinaan Olahraga (Bapor) Kementerian Agama (Kemenag) kedua yang berlangsung di Kabupaten Kotabaru diikuti ole...

Kodoknews, Kotabaru - Badan Pembinaan Olahraga (Bapor) Kementerian Agama (Kemenag) kedua yang berlangsung di Kabupaten Kotabaru diikuti oleh 13 kabupaten kota di Kalimantan Selatan yang mana dibuka langsung oleh Kepala Kanwil Kemenag provinsi Kalimatan Selatan DR.H.Muhammad Tambrin, di lapangan Siringlaut, Jumat (2/9/2022) pagi.

Pada Bapor kedua kali ini perwakilan dari 13 kabupaten kota di Kalsel unjuk kebolehan pada perlombaan tersebut yaitu, enam cabang olahraga yang berlangsung selama empat hari pelaksanaan.

Pada kesempatan itu, Sekretaris Daerah Kotabaru Drs H Said Akhmad, MM menyampaiakan, melalui acara ini kepada para peserta Bapor nantinya bisa mengeluarkan kemampuan terbaik mereka dengan jiwa sportivitas dan semangat tinggi.

Selain itu, Said Akhmad juga mengharapkan selain bertanding para pesereta lomba juga bisa menikmati keindahan alam dan wisata di Kabupaten Kotabaru.

"Kami, mengajak para peserta bisa menikmati keindahan wisata dan budaya juga kuliner disini," tuturnya.

Sementara itu, Kepala Kantor Kementerian Agama Kotabaru, DR H Ahmad Kamal, S. HI, M. Ag  mengucapkan terima kasih banyak atas support kepada pemerintah daerah dan semua pihak terkait sehingga acara Bapor Kemenag tahun 2022 ini bisa berjalan sukses.

"Alhamdulillah, acara berjalan lancar atas kerjasama semua pihak terutama pemerintah daerah dan mudah mudahan apa yang sudah disiapkan bisa berkesan bagi para peserta," ujarnya.

Sebelumnya, Kepala Kanwil Kemenag Provinsi Kalimatan Selatan DR H Muhammad Tambrin mengapresiasi kegiatan lomba olahraga sekaligus silaturahmi pegawai dilingkungan Kantor Kementrian Agama Provinsi Kalimantan Selatan.

"Silaturahmi dan Bapor Kemenag Kalsel tahun 2022 ini merupakan momentum peningkatan keakraban antara sesama peserta yang akan bertanding yang mewakili masing-masing kabupaten kota," ucapnya.

Lanjutnya, tujuan dari kegiatan ini adalah lomba yang menunjukan kreatifitas, aktifitas dalam bidang olahraga baik bulutangkis, tenis meja, catur, bola voly serta permainan tradisional bakiak dan balogo sehingga nantinya mereka bisa mengikuti event yang lebih tinggi dan kegiatan silaturahmi olahraga Bapor Kementrian Agama Provinsi Kalimatan Selatan nantinya tidak hanya sampai disini dan akan terus berkelanjutan sebagai memupuk jiwa semangat olahraga dan sportifitas. (Red Kodoknews)



COMMENTS

BLOGGER
Nama

ADVENTURIAL,218,BERITA PHOTO,26,BUDAYA DAN LINGKUNGAN,286,GALERI VIDEO,57,kecamatam,1,KECAMATAN,205,PEMERINTAHAN,991,
ltr
item
Kodoknews.com: 13 Kabupaten Kota Kalsel Unjuk Kebolehan Pada Bapor Kemenag di Kotabaru
13 Kabupaten Kota Kalsel Unjuk Kebolehan Pada Bapor Kemenag di Kotabaru
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhjN4qQlZ0BQqsQzGu8fV84Vm1K_Qie3Y1Z9H3zlZu9Vt7aQHo2Wlovt0yaCaDjAVbOaqtR2gjNLki6sfqaughCGozfNKUsxX8OAxgECbpJd372liPpL8Waehkm7cR8nqWaxPrFJ1cAFaY0zQLTNnWetQVPoniiXfeZPSLptqWA3kuYNlJf4XN0doWryw/s320/pembukaan%20bapor%20kemenag%20se%20kalsel%20di%20kotabaru%20tahun%202022.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhjN4qQlZ0BQqsQzGu8fV84Vm1K_Qie3Y1Z9H3zlZu9Vt7aQHo2Wlovt0yaCaDjAVbOaqtR2gjNLki6sfqaughCGozfNKUsxX8OAxgECbpJd372liPpL8Waehkm7cR8nqWaxPrFJ1cAFaY0zQLTNnWetQVPoniiXfeZPSLptqWA3kuYNlJf4XN0doWryw/s72-c/pembukaan%20bapor%20kemenag%20se%20kalsel%20di%20kotabaru%20tahun%202022.jpg
Kodoknews.com
https://www.kodoknews.com/2022/09/13-kabupaten-kota-kalsel-unjuk.html
https://www.kodoknews.com/
https://www.kodoknews.com/
https://www.kodoknews.com/2022/09/13-kabupaten-kota-kalsel-unjuk.html
true
1881365274620065714
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Selengkapnya Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy