Lagu "Halin" Karya Alm Sukri Munas di Daftarkan ke HAKI

Photo : Alm M Syukri Munas pencipta lagu "Halin" Kodoknews, Kotabaru -   Dinas Pariwisata Pemuda dan Olahraga Kotabaru akan mendaf...

Photo : Alm M Syukri Munas pencipta lagu "Halin"
Kodoknews, Kotabaru - Dinas Pariwisata Pemuda dan Olahraga Kotabaru akan mendaftarkan lagu "Halin" karya Alm M Syukri Munas ke Hak Kekayaan Intelektual (HAKI), agar tidak sembarang orang bisa mengcover tanpa izin sehingga karyanya bisa terlindungi. 

Hal itu diungkapkan Rudi Nugraha Kabid Event, Pertunjukan dan Ekonomi Kreatif Disparpora Kotabaru saat ditemui pada Jumat (8/9/2023).


"Pendaftaran itu dilakukan sebagai bukti penghargaan pemerintah kepada seniman yang ada fi Kotabaru," ucapnya. 


Selain itu, Rudi menjelaskan, sebenarnya Disparpora sudah lama ingin mendaftarkan karya karya Alm M Syukri Munas ini ke HAKI namun baru bisa sekarang karena dasarnya sudah ada yakni, perkembangan ekonomi kreatif. 


"Secepatnya kami akan mendaftarkan ke HAKI agar secara aturan negara legal dan kepemilikan ahli waris," tuyur Rudi. 


Dia pun memaparkan, masih banyak yang belum mengetahui sosok Alm M Syukri Munas dengan karya lagunya "Halin" sebab kebanyakan orang mengetahui lagu "Halin" tersebut karya dari Alm Anang Ardiansyah. 


Namun lanjut Rudi, sekarang kita akan perbaiki dan mengarsipkannya sehingga masyarakat luas bisa mengetahui Alm M Syukri Munas adalah Maestro lagu Banjar di Kotabaru.


Ia, pun, berpesan kepada ahli waris yaitu Rifki agar bisa meneruskan perjuangan sang bapa dengan menciptakan lagu namun kalau belum bisa maka dengan melestarikan lagu Banjar. (ril/Jael/Kodoknews)




COMMENTS

BLOGGER
Nama

ADVENTURIAL,218,BERITA PHOTO,26,BUDAYA DAN LINGKUNGAN,286,GALERI VIDEO,57,kecamatam,1,KECAMATAN,205,PEMERINTAHAN,991,
ltr
item
Kodoknews.com: Lagu "Halin" Karya Alm Sukri Munas di Daftarkan ke HAKI
Lagu "Halin" Karya Alm Sukri Munas di Daftarkan ke HAKI
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjj464JN_1jltcCPD2d5WeomVyjGHJbxz-qZOIB2TA_El9OPEWvb3NFWj4kQa1MSIrsGFMKj-N4guCst2AC16FiYEuXy6HQ4DlFu54cbNwcTvYjIdtBli0CF0vX_01gvhkkO7g3q7Z8oUafrxhDkS3ONxAQ2eCHGG-vGxY4ztgGzc7ft0DepXCMC1zordw/s320/IMG-20230913-WA0060.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjj464JN_1jltcCPD2d5WeomVyjGHJbxz-qZOIB2TA_El9OPEWvb3NFWj4kQa1MSIrsGFMKj-N4guCst2AC16FiYEuXy6HQ4DlFu54cbNwcTvYjIdtBli0CF0vX_01gvhkkO7g3q7Z8oUafrxhDkS3ONxAQ2eCHGG-vGxY4ztgGzc7ft0DepXCMC1zordw/s72-c/IMG-20230913-WA0060.jpg
Kodoknews.com
https://www.kodoknews.com/2023/09/lagu-halin-karya-alm-sukri-munas-di.html
https://www.kodoknews.com/
https://www.kodoknews.com/
https://www.kodoknews.com/2023/09/lagu-halin-karya-alm-sukri-munas-di.html
true
1881365274620065714
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Selengkapnya Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy