--> Gubernur Kalsel H Muhidin Serahkan SK Kemendagri Kepada Bupati dan Wabup Kotabaru di Banjarmasin | Kodoknews.com

Gubernur Kalsel H Muhidin Serahkan SK Kemendagri Kepada Bupati dan Wabup Kotabaru di Banjarmasin

  Banjarmasin - Kodoknews,- H.Muhammad Rusli dan Syairi Mukhlis Terima Surat Keputusan (SK) Mentri Dalam Megeri (Mendagri) tentang Pengesah...

 


Banjarmasin - Kodoknews,- H.Muhammad Rusli dan Syairi Mukhlis Terima Surat Keputusan (SK) Mentri Dalam Megeri (Mendagri) tentang Pengesahan Pengangkatan sebagai Bupati dan Wakil Bupati Kotabaru yang diserahkan langsung Oleh Gubernur Kalimantan Selatan (Kalsel) H Muhidin, Rabu (5/3/2025) bertempat di Gedung Mahligai Banjarmasin.

Selain Bupati dan Wakil Bupati Kotabaru, Kepala Daerah se Kabupaten/Kota se Kalsel juga menerima SK Mendagri tersebut.

Dalam Sambutannya, H.Muhidin berharap kepada seluruh Kepala Daerah yang baru saja menerima SK agar dapat menjalankan amanah yang telah diberikan masyarakatnya dengan rasa penuh tanggung jawab.

“Mudah-mudahan Bapak Bupati, Walikota dan juga para Wakilnya serta saya selaku Gubernur diberikan Allah SWT kekuatan, kemudahan dan kelapangan berpikir agar amanah rakyat dapat kita tunaikan dengan sebaik-baiknya,” ucap Muhidin.

Ia juga menjelaskan, membangun daerah sesungguhnya adalah membangun bangsa, tidak ada provinsi maju tanpa kabupaten atau kota yang maju, tidak ada Indonesia Maju dan Indonesia Emas 2045 tanpa kemajuan pembangunan di seluruh penjuru Nusantara

Sementara itu, Bupati Kotabaru H.Muhammad Rusli didampingi Wabup kotabaru Syairi Mukhlis ditemui disela pelantikan mengatakan setelah menerima SK ini akan bekerja dengan sungguh-sungguh, menjalankan amanah yang diberikan masyarakat Kotabaru demi membangun kabupaten kotabaru kedepan menjadi lebih baik lagi.


"Dalam seratus hari kerja kami, Ada beberapa program prioritas yang akan kami selesaikan dengan cepat diantaranya Masalah air bersih dan Penyelesaian Rumah sakit yang berada di Jalan raya Stagen agar dapat beroprasi dan dinikmati masyarakat Kotabaru" ucap Rusli

Hal Senada juga dikatakan wakil Bupati kotabaru syairi mukhlis, dirinya akan memback up serta mengawal apa yang menjadi kebijakan Bupati Kotabaru tentang program prioritas.

"Masalah program air bersih dan rumah sakit merupakan program yang sangat krusial bagi kami dan harus secepatnya diselesaikan, dan juga kami akan memfokuskan untuk perbaikan infrastruktur jalan, sehingga nantinya bisa meinggkatkan prekonomian masyarakat kabupaten kotabaru" tutup syairi

COMMENTS

BLOGGER
Nama

ADVENTURIAL,231,BERITA PHOTO,26,BUDAYA DAN LINGKUNGAN,289,GALERI VIDEO,57,kecamatam,1,KECAMATAN,213,PEMERINTAHAN,1032,
ltr
item
Kodoknews.com: Gubernur Kalsel H Muhidin Serahkan SK Kemendagri Kepada Bupati dan Wabup Kotabaru di Banjarmasin
Gubernur Kalsel H Muhidin Serahkan SK Kemendagri Kepada Bupati dan Wabup Kotabaru di Banjarmasin
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi5reuM05YGXMHOUQmA_rJF1T9Dy3rKbxf9Kprh9YBG1LvWwUdY8-uwsICcXnOSXJi-mLzXHaho1tWjNdofhGNr-F-s5Y533kF6HSIr8KX6p4KSsr8P4jhwrpJ_cx2fliJzk14p4VLZUqmLUhz8dWmYpILCG1v1XNl_VbQn5NteDZi85dorSlOssIQ3sixW/s320/Gambar%20WhatsApp%202025-03-06%20pukul%2000.17.29_70eebb2a.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi5reuM05YGXMHOUQmA_rJF1T9Dy3rKbxf9Kprh9YBG1LvWwUdY8-uwsICcXnOSXJi-mLzXHaho1tWjNdofhGNr-F-s5Y533kF6HSIr8KX6p4KSsr8P4jhwrpJ_cx2fliJzk14p4VLZUqmLUhz8dWmYpILCG1v1XNl_VbQn5NteDZi85dorSlOssIQ3sixW/s72-c/Gambar%20WhatsApp%202025-03-06%20pukul%2000.17.29_70eebb2a.jpg
Kodoknews.com
https://www.kodoknews.com/2025/03/gubernur-kalsel-h-muhidin-serahkan-sk.html
https://www.kodoknews.com/
https://www.kodoknews.com/
https://www.kodoknews.com/2025/03/gubernur-kalsel-h-muhidin-serahkan-sk.html
true
1881365274620065714
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Selengkapnya Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy